Kepada seluruh mitra pengiriman Jasp Express,
Dalam rangka meningkatkan bisnis pengiriman bersama, maka kami menghimbau untuk melakukan pemasangan spanduk promosi di area strategis di alamat mitra pengiriman Jasp sehingga dapat terlihat oleh masyarakat sekitarnya.
Spanduk ini akan membantu meningkatkan promosi para mitra tentang layanan pengiriman Jasp di wilayah mitra lainnya dan membantu memperluas jangkauan pelanggan potensial serta sebagai identifikasi bagi pelanggan menemukan alamat mitra .
Kami menghargai kerjasama Anda dalam hal ini dan yakin bahwa upaya bersama ini akan membawa manfaat positif bagi semua pihak.
atas perhatian dan dukungan para mitra jasp kami ucapkan terima kasih
Salam Berjejaring, berkolaborasi dan bersinergi bersama